Seri Tips #1
- Semut membenci mentimun, jadi letakkan kulit metimun dekat tempat di mana mereka berada atau lubang semut.
- Untuk membuat cermin bersinar, bersihkan dengan Sprite.
- Untuk menghapus permen karet dari pakaian, simpan pakaian di freezer selama satu jam.
- Untuk memutihkan pakaian putih, rendamlah pakaian putih dalam air panas dengan potongan jeruk nipis selama 10 menit.
- Untuk menghapus tinta dari pakaian, taruhlah pasta gigi pada noda tinta dan biarkan hingga benar-benar kering, kemudian cuci.
- Untuk menghilangkan tikus, taburkan lada hitam di tempat di mana Anda menemukan tikus.
- Cara alami mengusir nyamuksalah satunya adalah potong jeruk nipis yang agak besar menjadi dua bagian kemudian tancapkan cengkeh di daging buahnya.